Operasi pada Fungsi dan Contohnya

Beautymatika
Operasi pada fungsi

Operasi pada Fungsi dan Contohnya - Operasi pada fungsi dan contohnya merupakan materi yang akan mimin bagikan saat ini. Operasi pada fungsi pada dasarnya tidaklah berbeda dengan operasi umum yang sering dilakukan. Operasi akan melibatkan penjumlahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian. Sedangkan fungsi dasarnya sudah pernah mimin jelaskan di materi fungsi .

Sobat beautymatika pada sudah menyadari bahwa materi ini merupakan kelanjutan dari materi sebelumnya mengenai fungsi dan grafik fungsi. Untuk meteri sebelumnya, sobat beautymatika dapat melihatnya disini.

Tanpa berlama-lama lagi mimin mengajak sobat beautymatika untuk mempelajari materi operasi pada fungsi 😀

Pengertian Operasi Fungsi

Secara umum operasi dalam matematika diartikan sebagai kalkulasi yang meliputi penjumlahan, pengurangan, perkalian, pembagian, dan perpangkatan. Dari sini dapat kita ambil pemahaman bahwa operasi fungsi adalah kalkulasi yang dilakukan pada fungsi.

Pada operasi fungsi sobat beautymatika haruslah benar-benar memperhatikan dearah asal daripada fungsi. Misalnya adalah jika sobat beautymatika menjumlahkan f(x) dan g(x), maka hasilnya haruslah berupa bilangan yang berlaku di f(x) maupun di g(x). Intinya adalah hasil berupa bilangan harus berlaku pada 2 elemen yang dioperasikan. Dengan kata lain dapat mimin katakan bahwa operasi f(x) + g(x) menghasilkan irisan dari daearah asal f(x) dan g(x).

Ingat bahwa f(x) + g(x) yang berupa operasi penjumlahan hanyalah contoh. Ini juga harus berlaku di operasi lainnya, baik itu pengurangan, perkalian, pembagian, dan perpangkatan 👌

Untuk lebih jelas, berikut mimin berikan satu contoh menarik :

Misalkan :

Beautymatika

Beautymatika

Dapatkan sobat beautymatika menentukan daerah asalnya ?

Daerah asal murni dari f(x) dan g(x) diatas adalah :

Beautymatika

Beautymatika

Jika f(x) dan g(x) dioperasikan dengan operasi, maka akan menghasilkan daerah asal yang menyerupai salah satu daerah asal alami atau bahkan berbeda. Hal ini dikerenakan ketika dioperasikan maka terjadi perubahan pada bilangan yang terdefinisi pada kedua elemen.

Berikut mimin berikan contohnya :

Beautymatika

Beautymatika

Terlihat bahwa dearah asal mengikuti daerah asal g(x) agar kedua operasi f(x) + g(x) dapat terdefinisi.

Contoh lainnya adalah :

Beautymatika

Beautymatika

Terlihat daerah asal memiliki perbedaan dengan daerah asal murni dari f(x) dan g(x). Ini terjadi karena jika x =0, maka akan membuat persamaan diatas menjadi tidak terdefinisi.

Beautymatika

Sobat beautymatika dapat juga melakukan percobaan pada pengurangan dan perkalian.

Contoh soal

Untuk lebih memahami, berikut mimin berikan 1 contoh soal yang sering digunakan pada materi operasi pada fungsi.

1.     Diketahui :

Beautymatika

Beautymatika

Tentukanlah :

A.    Daerah asal murni f(x) dan g(x)

B.     Dearah asal (f-g)(x) dan g2(x)

C.     Carilah nilai dari (f-g)(2)

Jawaban :

A.    Daerah asal murni f(x) dan g(x)

Beautymatika

Beautymatika

B.     Daerah asal (f-g)(x) dan g2(x)

Beautymatika

Beautymatika

Beautymatika

Beautymatika

C.     Nilai dari (f-g)(2)

Beautymatika

Beautymatika

Penutup

Demikian materi singkat mengenai operasi fungsi dan contohnya yang dapat mimin bagikan. Mimin yakin sobat beautymatika mampu memahami materi ini dengan baik. Bagi sobat beautymatika yang ingin menyampaikan saran, kritik, ataupun request materi lainnya, dapat disampaikan dikolom komentar. Akhir kata mimin sampaiakan tetap semangat belajar dan sampai jumpa dimateri lainnya.

 

 

Belum ada Komentar untuk "Operasi pada Fungsi dan Contohnya"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel